Barrakallah Fii Umrik Al-Fatih, KKN Bintan Timur 8 Menghadiri Undangan Ulang Tahun
10 Agustus 2024, KKN Bintan Timur 8 memenuhi undangan ulang tahun Al Fatih yang merupakan anak dari ketua RW 01 Kelurahan Gunung Lengkuas. Dalam undangan ini dihadiri oleh anak-anak kampung mawar dan juga ibu-ibu.
Selain menjadi tamu undangan KKN Bintan Timur 8 juga menjadi pengisi acara tersebut baik dari MC sampai Doa. Acara ini dimulai dari pembukaan oleh MCÂ dilanjut doa dan pemotongan kue. Dalam acara ini juga diadakanny mini game.
Acara di akhiri dengan pembagian sedikit snack kepada anak-anak yang hadir di acara tersebut. Acara ini juga menjadi ajang silaturahmi anak-anak kampung mawar