Mengabdi dan Belajar : Mahasiswa KKN Berbagi Ilmu dalam Weekend Study Minggu ke-4
Tanjungpinang- Kegiatan weekend study pada tanggal 28 dan 29 Oktober 2023
Kegiatan weekend study kembali diselenggarakan oleh Mahasiswa KKN Kel II. Kegiatan ini merupakan pendekatan antara Mahasiswa dan anak-anak sekitar melalui pembelajaran.
Pada hari Sabtu, kegiatan ini dibawa oleh Bang Alfi. Bang Alfi memberikan media berupa kertas dan meminta anak-anak untuk mewarnai sesuai selera masing-masing.
Lalu di hari Minggu kegiatan ini dibawa oleh kak Ana. Kak Ana mengajari anak-anak tentang Bahasa dan memberikan soal kepada anak-anak.
Kegiatan ini menambah wawasan anak dengan pembelajaran yang tidak didapatkan di sekolah, namun diperoleh pada kegiatan ini.