Melantunkan Dzikir dan Sholawat Nabi Melalui Kegiatan Wirid Bersama Ibu-Ibu Kampung Senggarang Besar
Mahasiswa KKN turut bergabung bersama ibu-ibu masyarakat Kampung Senggarang Besar pada hari Jumat, 29 September 2023 dalam kegiatan Wirid bersama. Hal ini menjadi kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap bulannya.